
Riccardo Calafiori Dipulangkan ke Arsenal Akibat Cedera Ligamen
RUSTICLIFECENTRALPORTUGAL.COM – Timnas Italia resmi memulangkan Riccardo Calafiori ke Arsenal setelah bek berusia 22 tahun itu dilaporkan mengalami cedera ligamen. Calafiori bermain penuh dalam laga perempatfinal UEFA Nations League melawan Jerman pada Jumat (21/3/2025) dini hari WIB. Italia harus menerima kekalahan tipis 1-2, dan Calafiori mengalami cedera lutut di penghujung pertandingan. Insiden terjadi ketika pemain bertahan Arsenal…